Cinta itu seperti matahari
Selalu berusaha menghangatkan
Selalu berusaha bersinar
meski kian tertutup awan..
Cinta itu seperti hujan
Datang tanpa di duga
Datang tanpa permisi
hingga membuat hati meluap
Cinta itu seperti angin
Meniup setiap asa kesepian
Meniup setiap helai kehidupan
sampai insan terbang mengangkasa
Cinta itu seperti petir
Menyambar dengan kejutan
Menyambar dengan perasaan
namun hilang secepat ia datang
Cinta itu seperti air
Mengalir mengikuti takdir
Mengalir mengikuti waktu
hingga banyak yang terbawa arus
Tapi
Cinta itu bukan aku
Cinta itu bukan kamu
Cinta itu kita
Kita yang selalu berdampingan
Berdampingan seperti Matahari dan Awan
Awan dan angin
angin dan hujan
hujan dan petir
dan kisah kita akan mengalir seperti air
karena cinta terlalu indah, teramat menghanyutkan..
Selalu berusaha menghangatkan
Selalu berusaha bersinar
meski kian tertutup awan..
Cinta itu seperti hujan
Datang tanpa di duga
Datang tanpa permisi
hingga membuat hati meluap
Cinta itu seperti angin
Meniup setiap asa kesepian
Meniup setiap helai kehidupan
sampai insan terbang mengangkasa
Cinta itu seperti petir
Menyambar dengan kejutan
Menyambar dengan perasaan
namun hilang secepat ia datang
Cinta itu seperti air
Mengalir mengikuti takdir
Mengalir mengikuti waktu
hingga banyak yang terbawa arus
Tapi
Cinta itu bukan aku
Cinta itu bukan kamu
Cinta itu kita
Kita yang selalu berdampingan
Berdampingan seperti Matahari dan Awan
Awan dan angin
angin dan hujan
hujan dan petir
dan kisah kita akan mengalir seperti air
karena cinta terlalu indah, teramat menghanyutkan..
0 Comment:
Post a Comment